2.jpg)
Ia Dan Malam
Read Count : 168
Category : Poems
Sub Category : N/A
Ia sadar malam itu indah Ketika bisik demi bisik tetangga terdengar olehnya Ia sadar malam itu menyenangkan Ketika orangtuanya berkata bahwa perempuan tak boleh pulang malam Ia sadar malam itu anugerah Ketika patriarki menyuruhnya untuk tetap berada dirumah Dan kini Ia mencintai malam Ketika Ia pada akhirnya di cap sebagai seorang pelacur 24/03/2018 H.N.A
Comments
- No Comments